Bagaimana cara membuat efek buble atau gelembung pada
kursor di blog

Sebelumnya saya pernah membuat tulisan tentang merubah tampilan kursor blog, tulisan tersebut mendapat sambutan yang baik dari sobat-sobat, walaupun ada beberapa sobat yang tidak berhasil menerapkannya. Tenang.. kalau belum berhasil, dicoba lagi taon depan (el e be a ye) hehehe.
Oke, berikut bagaimana cara membuat efek buble atau gelembung pada kursor di blog :
1. login ke blog >> rancangan >> add gadget >> HTML/Javascript
2. Lalu copy dan paste code berikut :
3. pastekan di kotak HTML/Javascript tadi
4. Save, lalu lihat hasilnya..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar